Olimpiade london hari ini akan mempertandingkan sebuah cabang olahraga yang paling fenomenal di dunia . Ya, Adalah pertandingan sepak bola. Pertandingan sepak bola hari ini telah mencapai laga final. Pertandingan final yang akan digelar di stadion wembley ingris ini mempertemukan dua raksasa sepak bola dunia antara Brazil dan Meksiko. Brazil yang telah lebih dulu melaju ke babak final setelah mengalahkan korea selatan dengan skor 3-0 diprediksikan akan memperolah medali emas . Sementara itu tak kalah dari brazil tim yang bukan unggulan meksiko juga mampu melaju ke babak final setalah melakoni pertandingan sulit menghadapi jepang dengan kemenangan 3-1. Walaupun sempat tertinggal satu gol di babak pertama akhirnya meksiko mampu meloloskan diri dengan kemenangan akhir 3-1 melawan jepang.
Bicara banyak tentang pertandingan final besok sabtu malam yang akan di laksanakan tepatnya pada besok Sabtu, 11 Agustus 2012 pukul 21.00 WIB . Sebagai penonton fanatik sepak bola saya lebih mengunggulkan meksiko. Memang saya akui secara individu brazil memang lebih kuat. Terbukti di skuad brazil yang dihuni oleh beberapa pemain berbakat dunia seperti marcelo dan neymar. Namaun secara kolektiv tim brazil kurang begitu kuat. Jauh berbeda dengan meksiko. Walaupaun tidak dihuni oleh satupun pemain bintang meksiko memiliki permainan tim yang sangat kuat. Dan kekompakan tersebutlah yang akan membuat meksiko akan menjadi juara. Hidup meksiko!!.
Prediksi saya adalah MEKSIKO 3-0 . Ayo!!!!!
0 Response to "London 2012 footbal : Siapakah peraih medali emas sepakbola?"
Post a Comment